Sebagai agenda rutin, Posyandu Lansia dan Posbindu mengadakan cek kesehatan untuk warga Desa Ariyojeding. Cek kesehatan ini bisa diikuti oleh seluruh warga desa dengan membawa FC KTP, KK dan kartu BPJS Kesehatan jika mempunyai.
Selain cek kesehatan, warga desa juga diajak untuk senam sehat.